
DPRK Tetapkan Raperda LKPD Raja Ampat Tahun 2022 jadi Perda 2023
RAJA AMPAT : Ketua DPRK Raja Ampat Abdul Wahab Warwey secara resmi menutup Sidang Paripurna penetapan Rencana Peraturan Daerah tentang Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2022 hasil audit BPK RI menjadi Peraturan Daerah (Perda) Kabupaten Raja Ampat tahun 2023. “Pemerintah Daerah harus mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) oleh BPK RI mewakili Provinsi…