
Keluarga Terkena Dampak Bencana Tanah Longsor di Raja Ampat Dapat Bantuan dari Pemda
RAJA AMPAT–Wakil Bupati Raja Ampat Orideko Iriano Burdam,S,IP,.MM,.M,Ec.Dev,Tinjau langsung keluarga terkena dampak bencana tanah longsor di Kota Waisai kabupaten Raja Ampat Wakil bupati bersama Forkopimda Kabupaten Raja Ampat dengan cepat merespon adanya musibah tanah longsor yang di alami tujuh KK (Kepala Keluarga) di Kota Waisai dengan membagikan sembako, Kamis (14/09/2023). Bantuan sembako yang diberikan kepada…