
Kapolres Sorong Gelar Press Release Ungkap Tiga Kasus Tindak Pidana
Matapapua – SORONG : Kepolisian Resor Sorong menggelar press release pengungkapan tiga kasus tindak pidana pencurian kendaraan bermotor (Curanmor), Judi Togel dan Rumah Produksi Miras Ilegal pada Jumat (6/10/2022). Press Release yang digelar di Lobby Mapolres Resor Sorong itu dipimpin oleh Kapolres Sorong AKBP Iwan P. Manurung. S.Ik dan di dampingi oleh Kabag Ops Polres…